Tokyo Skipjack merupakan salah satu restoran steak di Jakarta Selatan dan terletak di jalan Bulungan. Terletak di bagian depan supermarket Cosmo, tidak terlalu sulit untuk menemukan restoran ini. Selain meja yang terletak di bagian depan dan juga merangkap sebagai smoking room, pengunjung juga dapat makan di dalam Cosmo yang memiliki air-conditioner.
Tag Archives: jakarta
New Nissan Serena ke Jungle Land
Hari Jumat tadi saya mendapatkan tawaran buat jalan-jalan pake Nissan Serena yang baru saja diperkenalkan minggu lalu ke Sentul. Sebagai fakir kegiatan hore-hore, tawaran semacam ini tentu saja tidak mungkin saya lewatkan. Kapan lagi bisa ngerasain nyetir Nissan Serena baru.
New Nissan Serena
Jumat tadi saya ikut menghadiri acara launching New Serena yang diadakan di atrium Pondok Indah Mall 2.