Antara James McAvoy dan bang Fertob

Saya melihat pria ini pertama kali pada saat ia berperan sebagai mr. Tumnus di The Chronicles of Narnia : the lion, the witch and the wardrobe. Karena ini film anak-anak, dan berperan sebagai faun pula, saya gak terlalu memperhatikan.

Tapi ketika saya menonton film ini, saya baru sadar kalau ternyata James McAvoy itu cute juga ya….. Walaupun termasuk pria yang untouchable buat saya ya iyalah dia di mana saya di mana dan kalaupun bertemu jangan-jangan dia langsung kabur, tapi saya jadi teringat teorinya bang Fertob. Saya suka padanya karena saya menemukan kelemahannya. Let’s see :

Dia seperti guy next door yang bisa kita temukan setiap hari kalo di Inggris kaleee, kalo di sini ya kagak. Tinggi badannya hanya 170 cm. Tampangnya tidak seganteng Brad Pitt, Tom Cruise ataupun George Clooney. Soalnya kalo saya melihat pria yang terlalu ganteng itu sering jadi mikir ‘Ada ya ciptaan Tuhan yang seganteng ini?’. Jadi, pria yang tampangnya biasa-biasa saja lebih bisa diterima oleh akal sehat saya. Oleh karena itu, apa yang ditulis bang Fertob itu memang benar. Saya sekarang merasakannya kebenaran teori itu…

Tapi, apapun yang terjadi… I heart James McAvoy.

bener-bener postingan yang gak mutu.

Foto diambil dengan semena-mena dari sini.

61 thoughts on “Antara James McAvoy dan bang Fertob

  1. Pingback: in luv :) « udah muley kuliah… sibuks..sibuks..sibuks..

  2. Hi Salam Kenal,

    Actually aku baru suka sama James McAvoy gara2 nonton filmnya yang sama Keira Knightly di Antonement.

    Bener kata ItikKecil, justru yg biasa2 dan ganteng manusiawi yg lebih menarik daripada yg ganteng banget. 🙂

  3. udah pernah liat doi yg di atonement bareng keira knightley gak?? disitu lebih banyak konfliknya.. walo saya lebih suka pas beliyau ini di penelope

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.